44 Pertanyaan Tentang Protista Beserta Jawaban
Soal (Essay) Materi Protista

16. Jelaskan tentang Filum Rhizopoda (sarcodina)!
Jawaban
Filum Rhizopoda (sarcodina)
a. Rhizopoda berasal dari kata rhizo ; akar, dan podos ; kaki, sedangkan sarcodina berasal dari kata sarkodes : daging
b. Rhizopoda bergerak menggunakan kaki semu atau pseudopodia yang berfungsi juga sebagai alat untuk menangkap mangsa.
c. Pseudopodia merupakan penjuluran dari sebagian protoplasma sel. Pada rhizopoda pseudopodia memiliki beberapa bentuk seperti lobodia, filopodia, akropodia, dan rhizopodia.
d. Rhizopoda umumnya bersel satu dengan bentuk berubah-ubah.
e. Umumnya rhizopoda memiliki habitat di air tawar, air laut, di tempat-tempat basah/lembap atau hidup sebagai parasit dalam tubuh hewan dan manusia makanannya diambil dengan cara fagosit dan dicerna di vakuola makanan.
f. Alat eksresi pada rhizopoda adalah vakuola kontraktil dan pernapasan berlangsung di seluruh permukaan tubuh dengan cara difusi.
g. Rhizopoda berkembang biak dengan cara pembelahan biner.
h. Contoh Rhizopoda adalah: Amoeba, Entamoeba, Foraminifera, Radiolaria
b. Rhizopoda bergerak menggunakan kaki semu atau pseudopodia yang berfungsi juga sebagai alat untuk menangkap mangsa.
c. Pseudopodia merupakan penjuluran dari sebagian protoplasma sel. Pada rhizopoda pseudopodia memiliki beberapa bentuk seperti lobodia, filopodia, akropodia, dan rhizopodia.
d. Rhizopoda umumnya bersel satu dengan bentuk berubah-ubah.
e. Umumnya rhizopoda memiliki habitat di air tawar, air laut, di tempat-tempat basah/lembap atau hidup sebagai parasit dalam tubuh hewan dan manusia makanannya diambil dengan cara fagosit dan dicerna di vakuola makanan.
f. Alat eksresi pada rhizopoda adalah vakuola kontraktil dan pernapasan berlangsung di seluruh permukaan tubuh dengan cara difusi.
g. Rhizopoda berkembang biak dengan cara pembelahan biner.
h. Contoh Rhizopoda adalah: Amoeba, Entamoeba, Foraminifera, Radiolaria
17. Jelaskan tentang Amoeba!
Jawaban
Amoeba
a. Amoeba adalah salah satu contoh dari rhizopoda
b. Amoeba tidak mempunyai bentuk tubuh yang tetap dan bergerak dengan menggunakan pseudopodia.
c. Bagian luar tubuh amoeba terdapat lapisan membran sel yang berfungsi sebagai pelindung isi sel, pengatur pertukaran zat dan gas, dan penerima rangsang kimia.
d. Amoeba memiliki 2 lapisan sitoplasma yaitu ektoplasma (bagian luar) dan endoplasma (bagian dalam).
e. Berdasarkan tempat hidupnya ada dua jenis amoeba yaitu ektoamoeba yang hidup di air laut, air tawar, dan tempat basah, contoh: amoeba proteus, difflugia, dan globigerina / foraminifera.
f. Sedangkan entamoeba hidup di dalam organisme lain seperti entamoeba histolytica, entamoeba coli, entamoeba gingivalis.
b. Amoeba tidak mempunyai bentuk tubuh yang tetap dan bergerak dengan menggunakan pseudopodia.
c. Bagian luar tubuh amoeba terdapat lapisan membran sel yang berfungsi sebagai pelindung isi sel, pengatur pertukaran zat dan gas, dan penerima rangsang kimia.
d. Amoeba memiliki 2 lapisan sitoplasma yaitu ektoplasma (bagian luar) dan endoplasma (bagian dalam).
e. Berdasarkan tempat hidupnya ada dua jenis amoeba yaitu ektoamoeba yang hidup di air laut, air tawar, dan tempat basah, contoh: amoeba proteus, difflugia, dan globigerina / foraminifera.
f. Sedangkan entamoeba hidup di dalam organisme lain seperti entamoeba histolytica, entamoeba coli, entamoeba gingivalis.
18. Jelaskan tentang Foraminifera!
Jawaban
Foraminifera
a. Foraminifera memiliki cangkang berwarna cerah dan pada permukaannya terdapat lubang kecil.
b. Gerakan organisme ini sangat lambat.
c. Foraminifera hidup di laut dan menempel di bebatuan atau sebagai plankton
d. Cangkang foraminifera sering digunakan sebagai petunjuk adanya kandungan minyak bumi dan gas alam.
e. Contoh polistomella, globigerina.
b. Gerakan organisme ini sangat lambat.
c. Foraminifera hidup di laut dan menempel di bebatuan atau sebagai plankton
d. Cangkang foraminifera sering digunakan sebagai petunjuk adanya kandungan minyak bumi dan gas alam.
e. Contoh polistomella, globigerina.
19. Jelaskan tentang Radiolaria!
Jawaban
Radiolaria sering disebut kelompok Actinopoda memiliki pseudopodia yang ramping dan menyebar yang disebut axopodia dan umumnya berbentuk seperti bola.
Contoh radiolaria.
20. Jelaskan tentang Filum Ciliata (Ciliophora)!
Jawaban
Filum Ciliata (Ciliophora)
a. Ciliata merupakan protista bersel satu yang permukaan tubuhnya dipenuhi rambut atau bulu getar (silia) yang berfungsi sebagai alat gerak dan untuk memasukan makanan ke dalam sitoplasma
b. Cillia juga berfungsi sebagai penerima rangsang dari luar sel atau lingkungan.
c. Habitat ciliata banyak di tempat berair dan mengandung bahan organik, sebagian ciliata hidup bersimbiosis dan lainnya sebagai parasit.
d. Sel ciliata mempunyai dua inti, yaitu makronukleus dan mikronukleus,
e. Makronukleus berfungsi untuk pertumbuhan dan perkembangan
f. Mikronukleus berfungsi pada proses reproduksi.
g. Reproduksi ciliata secara aseksual adalah dengan pembelahan biner dan reproduksi seksual dengan konjugasi, ciliata juga memiliki trikosis untuk pertahan diri.
Contoh ciliata adalah paramecium caudatum, stentor, didinum, dan vorticella.
b. Cillia juga berfungsi sebagai penerima rangsang dari luar sel atau lingkungan.
c. Habitat ciliata banyak di tempat berair dan mengandung bahan organik, sebagian ciliata hidup bersimbiosis dan lainnya sebagai parasit.
d. Sel ciliata mempunyai dua inti, yaitu makronukleus dan mikronukleus,
e. Makronukleus berfungsi untuk pertumbuhan dan perkembangan
f. Mikronukleus berfungsi pada proses reproduksi.
g. Reproduksi ciliata secara aseksual adalah dengan pembelahan biner dan reproduksi seksual dengan konjugasi, ciliata juga memiliki trikosis untuk pertahan diri.
Contoh ciliata adalah paramecium caudatum, stentor, didinum, dan vorticella.
21. Jelaskan tentang Filum Zooflagellata (Zoomastigophora)!
Jawaban
Filum Zooflagellata (Zoomastigophora)
a. Zooflagellata mempunyai alat gerak berupa bulu cambuk (flagela),
b. Sebagian besar hidup soliter dan sebagian membentuk koloni.
c. Ada zooflagellata yang hidup bersimbiosis dan ada yang sebagai parasit dalam tubuh organisme lain.
d. Zooflagellata mempunyai bentuk tubuh tetap karena dilindungi pelikel, habitatnya di air tawar, air laut, atau sebagai parasit di tubuh organisme lain seperti hewan dan manusia.
e. Reproduksinya ada dua cara yaitu aseksual dengan pembelahan biner dan reproduksi seksual dengan cara konjugasi.
f. Contoh zooflagellata adalah leishmania donovani, trypanosoma gambiense, trichomonas vaginalis, leishmania tropica.
b. Sebagian besar hidup soliter dan sebagian membentuk koloni.
c. Ada zooflagellata yang hidup bersimbiosis dan ada yang sebagai parasit dalam tubuh organisme lain.
d. Zooflagellata mempunyai bentuk tubuh tetap karena dilindungi pelikel, habitatnya di air tawar, air laut, atau sebagai parasit di tubuh organisme lain seperti hewan dan manusia.
e. Reproduksinya ada dua cara yaitu aseksual dengan pembelahan biner dan reproduksi seksual dengan cara konjugasi.
f. Contoh zooflagellata adalah leishmania donovani, trypanosoma gambiense, trichomonas vaginalis, leishmania tropica.
22. Jelaskan tentang Filum Sporozoa (apicomplexa)!
Jawaban
Filum Sporozoa (apicomplexa)
a. Sporozoa berasal dari kata spora : benih, dan zoon : binatang, bentuk tubuh umumnya bulat atau bulat panjang.
b. Pada umumnya sporozoa bersel satu dan tidak memiliki alat gerak, dan hampir semuanya bersifat parasit.
c. Sporozoa dapat membentuk spora pada fase zigot dan menginfeksi inangnya.
d. Reproduksi dengan dua cara yaitu aseksual (vegetatif) yang dibagi lagi menjadi schizogoni, yaitu pembelahan diri yang berlangsung dalam tubuh inang, dan sporongoni, yaitu pembentukan spora yang berlangsung di dalam tubuh inang perantaranya.
e. Secara s3ksual (generatif) disebut gamogoni (gametogenesis) yang berupa pembentukan dan peleburan sel-sel gamet jantan dan betina yang terjadi di dalam tubuh inang perantara (hospes intermediate).
f. Salah satu contoh sporozoa yaitu Plasmodium yang bereproduksi secara metagenesis (pergiliran keturunan)
b. Pada umumnya sporozoa bersel satu dan tidak memiliki alat gerak, dan hampir semuanya bersifat parasit.
c. Sporozoa dapat membentuk spora pada fase zigot dan menginfeksi inangnya.
d. Reproduksi dengan dua cara yaitu aseksual (vegetatif) yang dibagi lagi menjadi schizogoni, yaitu pembelahan diri yang berlangsung dalam tubuh inang, dan sporongoni, yaitu pembentukan spora yang berlangsung di dalam tubuh inang perantaranya.
e. Secara s3ksual (generatif) disebut gamogoni (gametogenesis) yang berupa pembentukan dan peleburan sel-sel gamet jantan dan betina yang terjadi di dalam tubuh inang perantara (hospes intermediate).
f. Salah satu contoh sporozoa yaitu Plasmodium yang bereproduksi secara metagenesis (pergiliran keturunan)
23. Jelaskan tentang Fase Generatif (Sporongoni)!
Jawaban
Fase Generatif (Sporongoni)
a. Fase ini terjadi dalam tubuh nyamuk
b. Sebagai inang perantaranya dimana nyamuk menghisap darah manusia yang menderita malaria maka makrogametosit (betina) dan mikrogametosit (jantan) akan ikut terhisap dan masuk ke dalam tubuh nyamuk
c. Kemudian makrogametosit dan mikrogametosit berkembang menjadi makrogamet dan mikrogamet dan selanjutnya akan terjadi fertilisasi antara makrogamet (betina/ovum) dan mikrogamet (jantan/sperma) dalam saluran pencernaan nyamuk
d. Fertilisasi ini menghasilkan zigot diploid
e. Setelah itu membentuk Ookinet
f. Ookinet membentuk Ookista
g. Ookista akan berkembang menjadi sporozoit yang selanjutnya akan menuju saluran kelenjar ludah nyamuk.
b. Sebagai inang perantaranya dimana nyamuk menghisap darah manusia yang menderita malaria maka makrogametosit (betina) dan mikrogametosit (jantan) akan ikut terhisap dan masuk ke dalam tubuh nyamuk
c. Kemudian makrogametosit dan mikrogametosit berkembang menjadi makrogamet dan mikrogamet dan selanjutnya akan terjadi fertilisasi antara makrogamet (betina/ovum) dan mikrogamet (jantan/sperma) dalam saluran pencernaan nyamuk
d. Fertilisasi ini menghasilkan zigot diploid
e. Setelah itu membentuk Ookinet
f. Ookinet membentuk Ookista
g. Ookista akan berkembang menjadi sporozoit yang selanjutnya akan menuju saluran kelenjar ludah nyamuk.
24. Jelaskan tentang Fase Vegetatif (Schizogoni)!
Jawaban
Fase Vegetatif (Schizogoni).
a. Fase ini terjadi dalam tubuh manusia ( inang tetap) alurnya yaitu sporozoit berpindah ke tubuh manusia setelah digigit nyamuk anopheles betina,
b. Sporozoit kemudian menuju hati dan menetap selama kurang lebih tiga hari dan berkembang menjadi merozoit
c. Merozoit menyerang sel-sel darah merah sehingga sel-sel tersebut pecah
d. Dan dalam keadaan ini manusia (penderita) mengalami demam malaria.
e. Merozoit kemudian berkembang menjadi gametosit (mikrogametosit dan makrogametosit).
b. Sporozoit kemudian menuju hati dan menetap selama kurang lebih tiga hari dan berkembang menjadi merozoit
c. Merozoit menyerang sel-sel darah merah sehingga sel-sel tersebut pecah
d. Dan dalam keadaan ini manusia (penderita) mengalami demam malaria.
e. Merozoit kemudian berkembang menjadi gametosit (mikrogametosit dan makrogametosit).
25. Jelaskan yang dimaksud dengan karpogonium?
Jawaban
Karpogonium adalah organ kelamin betina pada alga merah yang bagian dasarnya berfungsi sebagai gamet betina
26. Mengapa Pyrrophyta disebut alga api?
Jawaban
Pyrrophyta disebut juga Algae api karena beberapa alasan berikut.
1) Memiliki fosfor yang mampu memendarkan cahaya pada kondisi yang gelap sehingga laut tampak bercahaya pada malam hari, contoh Noctiluca.
2) Jumlah Pyrrophyta dapat melimpah sehingga air laut tampak berwarna merah kecokelatan, contoh Gymnodinium dan Gonyaulax. Kedua spesies tersebut dapat menghasilkan racun (toksin) yang dapat membunuh hewan laut di sekitarnya.
2) Jumlah Pyrrophyta dapat melimpah sehingga air laut tampak berwarna merah kecokelatan, contoh Gymnodinium dan Gonyaulax. Kedua spesies tersebut dapat menghasilkan racun (toksin) yang dapat membunuh hewan laut di sekitarnya.
27. Mengapa Suctoria sering dikelompokkan ke dalam kelas Ciliata?
Jawaban
Suctoria merupakan salah satu kelas protozoa. suctoria sering dikelompokan kedalam ciliata karena pada tahap awal hidupnya memiliki bulu getar. Suctoria pada saat dewasa bersifat sessil yaitu melekat pada suatu tempat. Contoh suctoria: Podophyra dan Sphenophyra yang hidup parasit pada Paramaecium dan Stentor.
28. Jelaskan fungsi bagian tubuh Amoeba berikut!
a. Pseudopodium
b. Vakuola kontraktil
a. Pseudopodium
b. Vakuola kontraktil
Jawaban
A. Pseudopodium / kaki semu: berfungsi sebagai alat gerak pada amoeba (rhizopoda) yang mana merupakan penjuluran dari protoplasma sel
B. Vakuola kontraktil: berfungsi sebagai organ ekskresi sisa makanan dan sebagai juga untuk menjaga agar tekanan osmosis sel selalu lebih tinggi daripada tekanan osmosis disekitarnya
29. Tuliskan dan jelaskan tiga cara mencerna makanan pada anggota kelas Flagellata!
Jawaban
Berikut adalah cara mencerna makanan pada anggota kelas agellata adalah:
1. Holozoik Holozoik adalah sifat dari makhluk hidup yang mengambil makanan nya dari lingkungan kemudian menelan lalu mencernakan di dalam tubuh nya
2. Holotik Holotik adalah makhluk hidup yang dapat membuat sendiri makanannya
3. Saprotik Saprotik adalah mencerna organisme yang sudah mati
2. Holotik Holotik adalah makhluk hidup yang dapat membuat sendiri makanannya
3. Saprotik Saprotik adalah mencerna organisme yang sudah mati
30. Jelaskan kerugian Protista mirip hewan berikut!
a. Trypanosoma cruzi
b. Leishmania donovani
a. Trypanosoma cruzi
b. Leishmania donovani
Jawaban
A. Trypanosoma gambiense dapat menyebabkan penyakit sleeping sickness.
B. Leishmania donovani menyebabkan penyakit kola-ozar
Selanjutnya: Pertanyaan Tentang Protista Bagian 6