108 Soal Lompat Jauh Beserta Jawaban
Kumpulan Soal Pilihan Ganda Materi Lompat Jauh

1. Nama lain Hang style adalah
A. Schaenepper
B. Walking in the air
C. Ortodok
D. Western roll
Jawaban:
A. Schaenepper
2. Pada waktu melayang di uara yang perlu diperhatikan adalah.....
A. Menjaga kelenturan
B. Menjaga keseimbangan
C. Menjaga gerak kaki
D. Menjaga konsentrasi
Jawaban:
B. Menjaga keseimbangan
3. Gerakan yang ada pada lompat jauh merupakan perpaduan antara....
A. Kecepatan dan kekuatan
B. Konsentrasi dan keseimbangan
C. Kelentukan dan kelincahan
D. Daya tahan dan ketepatan
Jawaban:
A. Kecepatan dan kekuatan
4. Gaya lompat jauh dapat diketahui pada waktu...
A. Persiapan
B. Awalan
C. Tolakan
D. Melayang di udara
Jawaban:
D. Melayang di udara
5. Faktor utama pemberi kontribusi terhadap lompat jauh adalah....
A. Kelenturan tubuh
B. Daya tahan
C. Efisiensi gerak lari
D. Power pada saat mulai lelah
Jawaban:
A. Kelenturan tubuh
6. Hal-hal yang perlu dihindari dalam lompat jauh adalah....
A. Memperpendek atau memperpanjang langkah terakhir sebelum bertolak
B. Menguasai gerak langkah dan ayunan
C. Mencapai jangkauan gerak yang baik
D. Memelihara kecepatan sampai saat menolak
Jawaban:
A. Memperpendek atau memperpanjang langkah terakhir sebelum bertolak
7. Cara mendarat yang benar pada lompat jauh adalah....
A. Kaki duluruskan
B. Kaki dilipat ke belakang
C. Kaki dilipat ke depan
D. Lutut ditekuk
Jawaban:
C. Kaki dilipat ke depan
8. Mendarat yang baik dalam lompat jauh dilakukan dengan....
A. Tangan menopang berat badan
B. Mendarat dengan satu kaki
C. Mendarat dengan kedua kaki, lutut ditekuk, berat badan dibawa ke depan
D. Mendarat dengan menjatuhkan badan ke depan
Jawaban:
C. Mendarat dengan kedua kaki, lutut ditekuk, berat badan dibawa ke depan
9. Gerakan yang benar saat melakukan awalan lompat jauh ketika akan bertumpu adalah....
A. Tidak mengubah kecepatan dan langkah
B. Mengubah kecepatan dan mengubah langkah
C. Tidak mengubah kecepatan tapi mengubah langkah
D. Mengubah kecepatan tapi mengubah langkah
Jawaban:
A. Tidak mengubah kecepatan dan langkah
10. Berikut adalah yang menyebabkan atlet lompat jauh di diskualifikasi dalam pertandingan, kecuali …
A. Dipanggil 3 menit belum melompat
B. Mendarat di luar bak lompat
C. Menumpu dengan 2 kaki
D. Ketika dipanggil langsung melompat
Jawaban:
D. Ketika dipanggil langsung melompat
11. Juri akan mengangkat bendera merah jika …
A. Lompatan benar
B. Pelompat gagal
C. Melayang di udara
D. Tekhnik tumpuan benar
Jawaban:
B. Pelompat gagal
12. Juri akan mengangkat bendera putih jika ….
A. Lompatan benar
B. Pelompat gagal
C. Teknik tumpuan benar
D. Mendarat dengan benar
Jawaban:
A. Lompatan benar
13. Kedua kaki mendarat secara bersamaan, diikuti dengan dorongan pinggul ke depan sehingga badan tidak cenderung jatuh ke belakang adalah tekhnik …
A. Awalan
B. Melayang
C. Menumpu
D. Mendarat
Jawaban:
D. Mendarat
14. Bertujuan untuk mendapat kecepatan yang tinggi pada waktu akan melompat adalah tekhnik …
A. Awalan
B. Melayang
C. Menumpu
D. Mendarat
Jawaban:
A. Awalan
15. Keseimbangan badan harus terjaga. Teknik ini dilakukan dengan sikap jongkok atau sikap bergantung. Dalam sikap jongkok, saat menumpu, kaki diayunkan mengangkat lutut setinggi-tingginya, disusul oleh kaki tumpu. Pengertian tersebut adalah teknik …
A. Awalan
B. Melayang
C. Menumpu
D. Mendarat
Jawaban:
B. Melayang
16. Olahraga atletik nomor lompat yang sering diperlombakan di setiap even olahraga...
A. Lempar lembing
B. Lompat jauh
C. Tolak peluru
D. Lari sprint
Jawaban:
B. Lompat jauh
17. Suatu gerakan melompat yang menggunakan tumpuan pada satu kaki untuk mencapai jarak sejauh-jauhnya disebut...
A. Lempar lembing
B. Lompat jauh
C. Tolak peluru
D. Lari sprint
Jawaban:
B. Lompat jauh
18. Sasaran dan tujuan lompat jauh adalah untuk mencapai jarak lompatan sejauh..
A. Lintasan
B. Lapangan
C. Bak lompat
D. Rute
Jawaban:
C. Bak lompat