Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

120 Soal Tenis Meja Beserta Jawaban

Kumpulan Soal Pilihan Ganda Materi Tenis Meja


1. Agar menghasilkan pukulan melambung maka harus menggunakan teknik pukulan ...
A. Blok
B. Drive
C. Spin
D. Lob

Jawaban:
D. Lob


2. Kaki kiri di depan, kaki kanan di belakang, badan agak menyerong kekanan, lutut agak dibengkokan, dalam permainan tenis meja cara tersebut untuk melakukan serangan ...
A. Forehand drive
B. Backhand drive
C. Backhand smash
D. Forehand smash

Jawaban:
A. Forehand drive


3. ITTF kepanjangan dari.....
A. International Table Tennis Federation
B. Indonesia Tabel Tenis Federation
C. Inggris Table Tennis Federation
D. Indonesia Tebel Tenes Federation

Jawaban:
A. International Table Tennis Federation


4. Permainan tenis meja mulai dikenal sekitar tahun.....
A. 1930-an
B. 1800-an
C. 1790-an
D. 1900-an

Jawaban:
B. 1800-an


5. PPPSI kepanjangan dari......
A. Persatuan Pingpong Pada Seluruh Indonesia
B. Persatuan Pingpong Pada Seluruh Inggris
C. Persatuan Ping Pong Seluruh Indonesia
D. Pada Ping Pong Seluruh Intermilan

Jawaban:
C. Persatuan Ping Pong Seluruh Indonesia


6. Oganisasi tenis meja di Indonesia di bentuk pada tahun...... Di.......
A. 1800 di Tasikmalaya
B. 1930 di Yogyakarta
C. 1900 di Palembang
D. 1948 di Surabaya

Jawaban:
D. 1948 di Surabaya


7. Bola tenis meja terbuat dari bahan
A. Karet
B. Celluloid
C. Plastik
D. Barang rongsokan

Jawaban:
B. Celluloid


8. Permainan tenis meja dapat melatih......
A. Kekuatan Lengan
B. Kelincahan Bergerak
C. Kekuatan Kaki
D. Kelenturan Kaki dan Lengan

Jawaban:
B. Kelincahan Bergerak


9. Permainan tenis meja berasal dari
A. Inggris
B. India
C. Jerman
D. Cina

Jawaban:
A. Inggris


10. Pada tahun 1926 dibentuk organisasi tenis meja tingkat dunia di......
A. Roma, Italia
B. Berlin, Jerman
C. Lybia, Tripoli
D. Cina, Beijing

Jawaban:
B. Berlin, Jerman


11. Cara memegang bet (bats) ada dua yaitu.....
A. Spin dan smash
B. Backhand dan chop
C. Shakehand dan penholder
D. Kanan dan kiri

Jawaban:
C. Shakehand dan penholder


12. Biasanya bola bola tenis meja berwarna....
A. Hitam
B. Orange
C. Pink
D. Kuning

Jawaban:
B. Orange


13. Alat pemukul tenis meja dikenal dengan nama...
A. Bet(bats)
B. Bed
C. Bath
D. Bat

Jawaban:
A. Bet(bats)


14. Berapa tinggi net tenis meja?
A. 15,2 cm
B. 15,25 cm
C. 20,2 cm
D. 20,25 cm

Jawaban:
B. 15,25 cm


15. Ukuran panjang bet/raket tenis meja adalah...
A. 6,5 inchi
B. 6 inchi
C. 7 inchi
D. 7,5 inchi

Jawaban:
A. 6,5 inchi


16. Bola tenis meja berdiameter.....dan berat.....
A. 44 mm dan berat 2,7 gram
B. 40 mm dan berat 2,4 gram
C. 33 mm dan berat 10 gram
D. 17 mm dan berat 1,1 gram

Jawaban:
A. 44 mm dan berat 2,7 gram


17. Permainan tenis meja mulai berkembang di indonesia sejak tahun....
A. 1800-an
B. 1930-an
C. 1999-an
D. 2000-an

Jawaban:
B. 1930-an


18. Waktu yang digunakan untuk istirahat dalam permainan tenis meja adalah……
A. 10 menit
B. 15 menit
C. 20 menit
D. 25 menit

Jawaban:
A. 10 menit


19. Dibawah ini termasuk kesalahan pada waktu melakukan servis, kecuali……
A. Mengulur-ngulur waktu
B. Tangan melewati garis
C. Bola dilambungkan terlebih dahulu
D. Bola servis menyentuh jaring net

Jawaban:
C. Bola dilambungkan terlebih dahulu


20. Dalam permainan tenis meja yang dimaksud bola rotaite adalah….
A. Jalan bola mendatar
B. Jalan bola melintir
C. Jalan bola melambung
D. Jalan bola cepat

Jawaban:
B. Jalan bola melintir