Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

45 Pertanyaan Pengantar Teknologi Pangan Beserta Jawaban

Soal Pilgan Materi Pengantar Teknologi Pangan


16. Cara suplementasi zat besi yang dilakukan dengan memberikan preparat besi kepada kelompok sasaran merupakan cara suplementasi yang dilakukan secara....
A. langsung
B. tidak langsung
C. tradisional
D. modern

Jawaban:  
A. langsung


17. Pengaruh pengolahan terhadap vitamin D relatif setabil karena ….
A. larut dalam air
B. tidak larut dalam lemak
C. relatif tidak stabil terhadap pemanasan
D. tidak larut dalam air dan relatif stabil pada pemanasan

Jawaban:  
D. tidak larut dalam air dan relatif stabil pada pemanasan


18. Faktor-faktor yang mempengaruhi pengkajian sumber pangan baru adalah sifat-sifat….
A. biologis bahan pangan
B. pengasaman
C. pengeringan
D. penggaraman

Jawaban:  
A. biologis bahan pangan


19. Contoh teknologi pangan tradisional adalah pembuatan....
A. klorofil
B. flavonoid
C. antosianin
D. tempe

Jawaban:  
D. tempe


20. Proses-proses mendasar yang menjadi patokan perkembangan terhadap pengewetan bahan pangan adalah ….
A. biologis bahan pangan
B. pengasaman
C. klorofil
D. flavonoid

Jawaban:  
B. pengasaman


21. Fungsi enzim pada bahan pangan adalah....
A. untuk mengawetkan bahan pangan
B. menentukan konsistensi, rasa, dan aroma
C. menggunakan mikroba alami
D. proses fermentasinya berlangsung spontan

Jawaban:  
A. untuk mengawetkan bahan pangan


22. Beberapa bentuk pigmen yang dijumpai pada sayur dan buah adalah ….
A. bengkuang
B. ubi kayu
C. ubi jalar
D. antosianin

Jawaban:  
D. antosianin


23. Umbi-umbian di bawah ini, yang berasal dari akar adalah….
A. bakteri
B. ubi kayu
C. kapang
D. khamir

Jawaban:  
B. ubi kayu


24. Karakteristik pengolahan pangan secara fermentasi konvensional....
A. dilakukan secara sederhana
B. untuk mengawetkan bahan pangan
C. menghasilkan produk pangan baru
D. menentukan konsistensi, rasa, dan aroma

Jawaban:  
A. dilakukan secara sederhana


25. Jenis-jenis mikroba yang dapat digunakan dalam proses fermentasi adalah….
A. Aspergillus sp
B. Sacharomyces sp
C. Rhyzopus oryzae
D. khamir

Jawaban:  
D. khamir


26. Dari nama-nama mikroba di bawah ini, yang biasa digunakan pada makanan hasil fermentasi tradisional adalah. …
A. Aspergillus sp
B. ubi kayu
C. kapang
D. khamir

Jawaban:  
A. Aspergillus sp


27. Di antara jawaban di bawah ini, yang merupakan tujuan pasteurisasi susu adalah….
A. membunuh mikroba patogen
B. bahan pangan dalam keadaan beku
C. pada suhu di bawah titik beku bahan pangan
D. yang dilakukan pada suhu di atas titik beku bahan

Jawaban:  
A. membunuh mikroba patogen


28. Sterilisasi Ultra High T emperatureatau UHT adalah pemanasan yang dilakukan pada ….
A. suhu 135ºC-140 ºC selama 6-10 detik
B. suhu 170 ºC-150 ºC selama 2-4 detik
C. suhu 160 ºC- 170 ºC selama 8-10 detik
C. suhu 180 ºC- 170 ºC selama 8-10 detik

Jawaban:  
A. suhu 135ºC-140 ºC selama 6-10 detik


29. Definisi yang tepat dari pembekuan adalah penyimpanan….
A. bahan pangan dalam keadaan beku
B. membunuh mikroba patogen
C. menginaktifkan sel-sel vegetatif miroba pembusuk
D. mempertahankan warna alami dari bahan pangan

Jawaban:  
D. mempertahankan warna alami dari bahan pangan


30. Besarnya dosis iradiasi yang sering digunakan pada bahan pangan adalah ….
A. 70 Gy
B. 10 kGy
C. 25 kGy
D. 45 kGy

Jawaban:  
B. 10 kGy