Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

45 Pertanyaan Hidrobiologi Beserta Jawaban

Soal Pilgan Materi Hidrobiologi

16. Zat fosfor berada di perairan alami dalam bentuk senyawa dengan ....
A. Al
B. Zn
C. K
D. N

Jawaban:
A. Al


17. Di perairan tergenang, tumbuhan berhijau daun paling banyak dijumpai di zona ....
A. hypolimnion
B. profundal
C. litoral
D. transisi

Jawaban:
C. litoral


18. Hewan benthos mendapatkan makanan dengan cara ....
A. parasit
B. menyaring
C. mengisap
D. menelan

Jawaban:
B. menyaring


19. Perubahan arus secara vertikal membantu pertumbuhan fitoplankton, karena ...
A. mengubah suhu
B. menambah kadar nutrisi
C. mendapat sinar matahari
D. mengurangi populasi zooplankton

Jawaban:
C. mendapat sinar matahari


20. Beberapa jenis zooplankton di daerah profundal dapat bermigrasi ke zona limnetik karena ....
A. menghindari predator
B. mendapatkan oksigen
C. mengikuti perubahan suhu
D. mencari mangsa

Jawaban:
B. mendapatkan oksigen


21. Rantai makanan yang efisien adalah apabila tingkatannya rendah, karena ....
A. populasi karnivoranya besar
B. mudah beradaptasi
C. lebih sedikit energi yang hilang
D. bahan organik lebih cepat diurai

Jawaban:
C. lebih sedikit energi yang hilang


22. Bahan organik dari fitoplankton yang mati akan dirombak oleh ....
A. bakteri
B. nekton
C. plankton
D. bentos

Jawaban:
A. bakteri


23. Naiknya pH akibat eutrofikasi dapat membahayakan ikan karena….
A. merusak inang
B. menurunnya laju respirasi
C. sulit melakukan migrasi
D. mempercepat masaknya sel telur

Jawaban:
A. merusak inang


24. Contoh ikan yang hidup di sungai berarus deras adalah ….
A. Lepidocephalus sp.
B. Aquilla sp.
C. Sicyopus sp.
D. Sicyopterus sp.

Jawaban:
B. Aquilla sp.


25. Bakteri yang merupakan indikator perairan yang mengandung H2S dan kurang oksigen adalah....
A. Bacillus sp.
B. Sphaerotilus sp.
C. Trichoderma sp.
D. Nostoc sp.

Jawaban:
B. Sphaerotilus sp.


26. Alga dari filum Chanophyta dapat hidup sebagai plankton yang mengapung dengan jalan ...
A. selnya diliputi lendir
B. hasil asimilasi berupa karbohidrat
C. dapat menyesuaikan berat jenisnya selnya diliputi lendir
D. tidak memiliki inti yang sempurna

Jawaban:
C. dapat menyesuaikan berat jenisnya selnya diliputi lendir


27. Salah satu genus udang air tawar yang ukurannya dapat mencapai 20 cm adalah ....
A. Macrothrix
B. Moina
C. Macrobrachium
D. Bosmina

Jawaban:
C. Macrobrachium


28. Satu kelebihan lingkungan estuaria adalah ....
A. produktivitas hayati tinggi
B. diversifikasi spesies tinggi
C. tingkat salinitas bersifat tetap
D. kandungan zat hara rendah

Jawaban:
A. produktivitas hayati tinggi


29. Daerah yang memiliki ciri tingkat fotosintesis lebih tinggi dari tingkat respirasi adalah ....
A. estuaria
B. eutropik
C. afotik
D. trofolitik

Jawaban:
A. estuaria


30. Kehidupan organisme di sungai bergantung pada kolam dan danau yang berhubungan, karena ...
A. arus sungai sangat deras
B. kedalaman sungai tidak mencukupi
C. kurangnya produsen sungai
D. pertukaran tanah dan air di sungai sangat tinggi

Jawaban:
C. kurangnya produsen sungai